Netizen Ramai Naikkan Tagar 'Pecat Luhut' di Twitter: Demi Indonesia Sejahtera

- 4 November 2021, 06:34 WIB
Tagar 'Pecat Luhut' masih menggema di media sosial Twitter sejak Rabu, 3 November 2021 malam hingga Kamis, 4 November 2021 pagi.
Tagar 'Pecat Luhut' masih menggema di media sosial Twitter sejak Rabu, 3 November 2021 malam hingga Kamis, 4 November 2021 pagi. /Twitter

"Kita kritik di bilang radikal radikul, membuat kegaduhan, tidak pancasilais," sebutnya,

"Tau kenapa? Media sudah dalam genggaman Pemerintah. Yoh Aman toh rezim ini," sambungnya.

Baca Juga: Tagar #kangenikatancinta Trending Pasca 'GWS Ikatan Cinta' Menggema di Twitter, Netizen: Kangen Scene Ini

Dari sekian banyak netizen, ada netizen yang kaget dengan munculnya tagar tersebut.

"Kaget, liat tranding ada #PecatLuhut. Pas ditelusuri kenapa, ternyata karna luhut ikut telibat bisnis PCR, benarkah?" tanya @owliot.

"Kalo sampe iyasih jahat banget. Udah proyekannya di mana-mana masa rakyat masih di bisnisin juga. Ckckc Semoga nggak benar ya pak luhut," tandasnya. ***

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x