Begini Cara Membuat Akun WhatsApp Business Lengkap Penjelasan Fiturnya, Cocok untuk Pelaku UMKM

- 15 November 2022, 16:59 WIB
Begini Cara Membuat Akun WhatsApp Business Lengkap Penjelasan Fiturnya, Cocok untuk Pelaku UMKM
Begini Cara Membuat Akun WhatsApp Business Lengkap Penjelasan Fiturnya, Cocok untuk Pelaku UMKM /Appstore
ISU BOGOR - Berikut ini akan dipaparkan cara membuat akun WhatsApp Business serta penjelasan lengkap fitur apa saja yang ada di dalamnya.

WhatsApp Business merupakan aplikasi chatting (pesan) yang cocok digunakan oleh Anda yang mempunyai atau hendak membuka bisnis UMKM (Usaha Mikro Kecil Menengah).

Aplikasi WhatsApp Business memiliki beberapa fitur spesial yang tidak ada di WhatsApp biasa. Fitur-fitur ini dapat membantu Anda menjalankan bisnis dengan lebih efisien.

Baca Juga: 10 Ucapan Hari Sumpah Pemuda 2022, Cocok untuk Status WhatsApp, Instagram, Facebook, dan Lainnya

Untuk lebih jelasnya, berikut ini cara membuat akun WhatsApp Busines serta penjelasan lengkap fitur yang ada di dalamnya.

Cara membuat akun WhatsApp Business

1. Unduh WhatsApp Business di AppStore atau Google play store.

2. Tinjau ketentuan layanan, ketuk "Setuju" dan "Lanjutkan" untuk menerima ketentuan.

3. Daftar: Pilih negara dari daftar tarik turun untuk menambahkan kode negara, lalu masukkan nomor ponsel Anda.

Baca Juga: Kenapa WhatsApp Down Hari Ini? Layanan WA Kembali Online Setelah Pemadaman Besar, Begini Respons Meta

4. Ketuk "Selesai" atau "Lanjut" lalu ketuk "Oke" untuk menerima kode verifikasi 6 digit melalui SMS atau panggilan telepon.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x