Dokter Ini Ungkap Mukjizat Puasa Secara Medis Dapat Mencegah Bahaya COVID-19

- 27 Juli 2021, 14:01 WIB
Dokter Piprim Basarah Yanuarso mengungkap mukjizat atau manfaat dari puasa terhadap bahaya COVID-19
Dokter Piprim Basarah Yanuarso mengungkap mukjizat atau manfaat dari puasa terhadap bahaya COVID-19 /instagram @dr.piprim

Lebih lanjut, Dokter Piprim, autofagi itu artinya saat tubuh dalam kondisi tidak ada kalori tidak ada makanan masuk atau olahraga yang cukup intensitasnya.

"Intinya ATP nya berkuranglah, itu autofagi tubuh akan melirik disekitar mencari cadangan sekaligus untuk recycle," katanya.

Seperti diketahui, sudah banyak penelitian ilmiah, tidak ditemukan dampak negatif tentang manfaat puasa.

Bahkan dampak negatif dari puasa juga ditemukan tidak berbahaya bagi kesehatan organ tubuh seperti jantung, paru, hati, ginjal, mata, profil endokrin, hematologi dan fungsi neuropsikiatri.

Penelitian meta analisis atau penelitian terhadap berbagai Abstrak Terkait ini diperoleh dari Medline dan jurnal lokal di negara-negara Islam 1960-2009.

Seratus tiga belas artikel yang memenuhi kriteria untuk pemilihan kertas dikaji secara mendalam untuk mengidentifikasi rincian bahan terkait.

Hasilnya, terdapat manfaat luar biasa dan tidak disangka sebelumnya oleh para ilmuwan tentang adanya mukjizat puasa bagi kesehatan manusia.***

 

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x