Agar Puasa Ramadhan Tidak Haus, Cukup Lakukan Ini Kata Ahli Diet Klinis

- 6 April 2022, 04:25 WIB
Agar Puasa Tidak Haus Ternyata Mudah, Lakukan Ini Menurut Ahli Diet Klinis
Agar Puasa Tidak Haus Ternyata Mudah, Lakukan Ini Menurut Ahli Diet Klinis /Foto/Ilustrasi/Reuters

“Minum seluruh jumlah sekaligus dalam satu hingga dua jam tidak akan membantu. Ginjal kita memiliki kapasitas terbatas untuk menyaring satu liter per jam,” tambah Abdelghany.

Menurutnya yang terbaik adalah mendistribusikan asupan cairan kita sepanjang periode antara buka puasa dan sahur.

“Berbuka puasa dengan satu hingga dua gelas air dan bertujuan untuk minum satu gelas air setiap jam,” kata Abdelghany.

“Hindari menunggu sampai subuh untuk minum air. Itu mungkin menambah rasa haus keesokan harinya. Juga, overhidrasi tidak dianjurkan karena ini akan menguras potasium dan meningkatkan rasa haus,” kata dia.

Cara lain untuk memastikan bahwa mereka yang berpuasa tetap terhidrasi adalah dengan memasukkan buah-buahan dan sayuran segar ke dalam makanan karena kaya akan air dan tinggi potasium, yang membuat tubuh terhidrasi selama berjam-jam.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi

Sumber: Al Arabiya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x