Mahfud MD Kenang Momen saat Tjahjo Kumolo Buka Tas Kecil yang Sering Dibawa, Singgung Cincin dan Amplop

- 2 Juli 2022, 12:27 WIB
Menteri Kordinator Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD mengenang momen saat bersama Tjahjo Kumolo semasa hidupnya sering bawa tas kecil.
Menteri Kordinator Politik Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Mahfud MD mengenang momen saat bersama Tjahjo Kumolo semasa hidupnya sering bawa tas kecil. /Instagram @mahfudMD / @tjahjokumolo

Baca Juga: Politikus PDIP Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Terawangan Indigo Tigor Otadan Seolah Terbukti

"Soekarno di Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) 30 Mei 2022. Saat itu pun dia menyerahkan satu amplop kpd sy sambil ngobrol berdua sebentar.

"Diantara pertemuan pertama dan terakhir itu kami jg srng bertemu; beliau jg sering memberi amplop tebal.

"Apa isi amplop2 itu? Ttg konfigurasi dan peta kekuatan politik terkini dan aktor2 kuncinya di Indonesia. Pak Tjahjo rupanya rajin membuat analisis yg dilengkapi dgn diagram2," kenang Mahfud MD.

Baca Juga: Duka Puan Maharani Atas Berpulangnya Menteri PAN RB Tjahjo Kumolo Hari Ini

Seperti diberitakan sebelumnya, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo meninggal dunia di Rumah Sakit Abdi Waluyo, Menteng, Jakarta pada pukul 11.10 WIB, Jumat 1 Juli 2022.

Sebelum meninggal, politikus PDI Perjuangan itu sempat dirawat secara intensif karena mengidap komplikasi infeksi paru-paru dan diabetes.

Jenazah Tjahjo Kumolo dimakamkan pada Jumat petang di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta.***

 

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x