Pakar: Bencana Banjir Bandang di Kawasan Puncak Bogor Bakal Terulang

- 26 Januari 2021, 20:02 WIB
Banjir Bandang Terjang Kawasan Bogor-jawa Barat, BMKG Minta Warga Waspada Cuaca Ekstrem
Banjir Bandang Terjang Kawasan Bogor-jawa Barat, BMKG Minta Warga Waspada Cuaca Ekstrem //Rafik M/Isu Bogor

Menurutnya, daerah tersebut banyak yang tidak stabil. Secara alami, ada wilayah yang rawan longsor dan menjadi potensi longsor selanjutnya.

“Peluang munculnya longsor kemungkinan terjadi jika tidak ada upaya untuk mencegahnya,” ujarnya.

Berdasarkan pengamatan yang dilakukan dengan drone, kearifan lokal berupa rumpun bambu di sepanjang sungai ternyata mampu membelokkan banjir bandang. Rumpun bambu ini efektif memperkuat dinding-dinding sungai.

“Jadi kami rekomendasikan agar dilakukan penanaman bambu di sepanjang DAS untuk mengurangi dampak banjir bandang yang kemungkinan terjadi di masa yang akan datang, terutama di musim hujan yang ekstrim,” ujarnya.***

 

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x