Rizal Ramli Sebut Indonesia Berada di Titik Jungkal: Ekonominya Sudah Merosot

- 1 Maret 2022, 07:48 WIB
Ekonom Senior, Rizal Ramli.
Ekonom Senior, Rizal Ramli. /Instagram/@rizalramli.official

ISU BOGOR - Pakar ekonomi Rizal Ramli menyebut Indonesia berada di titik jungkal, baik karena disebabkan secara alamiah maupun karena didorong jadi terjungkal.

"Suasana hari ini itu dalam istilah manajemen namanya Indonesa berada di titik jungkal, baik karena alamiah dia menjungkal, atau karena didorong sempit dia terjungkal," kata Rizal Ramli dikutip dari YouTube Refly Harun, Selasa 1 Maret 2022.

Dia mengatakan, dalam sejarah titik jungkal tidak mmungkin terjadi apabila kondisi objektif dan subjektifnya belum matang.

Baca Juga: Profil Volodymyr Zelensky, Komedian Keturunan Yahudi yang Jadi Presiden Ukraina 'Paling Heroik'

"Perubahan itu selalu terjadi kalau kondisi subjektifnya sudah mateng, kondisi objektifnya sudah mateng," ujarnya.

"Suasana begitu dalam istilah manajemen namanya titik jungkal. Jadi, ada kayu kaya gini, papan, dia akan terjungkal sendirinya karena dorongan kondisi subjektif atau dia akan terjungkal dengan sedikit saja dari organisasi," sambungnya mengilustrasikan.

Menurut Rizal Ramli, hal tersebut menjadi alasan kenapa organisasi seperti blok perubahan penting dalam menggeser perubahan yang sedang terjadi.

Baca Juga: Kalina Ocktaranny Ngaku Booking Hotel Setelah Bercerai dengan Vicky Prasetyo: Ini Saya Akuin

Lebih lanjut, Rizal Ramli membeberkan alasan Indonesia berada di titik jungkal.

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x