Tak Terima Ferdinand Hutahaean Ditahan Polisi, Kubu Simpatisan Singgung Fahmi Alkatiri: Tidak Adil...

- 11 Januari 2022, 07:02 WIB
Kolase foto Fedinand Hutahaean dan Fahmi Alkatiri.
Kolase foto Fedinand Hutahaean dan Fahmi Alkatiri. /Twitter/

ISU BOGOR - Eks kader Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean resmi ditahan polisi usai ditetapkan menjadi tersangka dalam dugaan kasus ujaran kebencian yang berbau SARA.

Tak terima Ferdinand Hutahaean ditahan, kubu simpatisan pegiat media sosial itu singgung Fahmi Alkatiri.

Diketahui, Fahmi Alkatiri adalah seorang pegiat media sosial juga yang mana sebelumnya viral lantaran cuitannya dinilai mengandung ujaran kebencian dan SARA.

Baca Juga: Refly Harun Blak-blakan soal Ferdinand Tersangka: Kalau Sudah Mualaf, Tidak Berarti...

Bukan hanya Fahmi Alkatiri, para simpatisan juga mendesak agar polisi segera menangkap Ustadz Abdul Somad, Mustofa Nahrawardaya, Haikal Hassan, dan lainnya yang dianggap juga pernah menyebarkan ujaran kebencian dan SARA.

Sebelumnya, Ferdinand dilaporkan usai menciut soal 'Allahmu lemah' yang mana langsung viral dan mengundang pro kontra publik.

Ferdinand kemudian ditetapkan menjadi tersangka lalu ditahan pada Senin, 10 Januari 2022.

Baca Juga: Mohon-mohon, Ferdinand Hutahaean Minta Doa: Agar Semua Masalah Bisa Berakhir

Merasa penahanan Ferdinand ini tak adil, kubu simpatisan eks kader Demokrat itu akhirnya mendesak polisi untuk menangkap Fahmi Alkatiri.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x