4 Fakta Unik Kota Bogor, Sudah Tahu?

- 22 Juni 2021, 06:22 WIB
Kota Bogor/Doc. Tangkapan Layar YouTube/Buitenzorg Sky Footage
Kota Bogor/Doc. Tangkapan Layar YouTube/Buitenzorg Sky Footage /

ISU BOGOR – Kota Bogor merupakan salah satu penyangga Ibu Kota DKI Jakarta yang memiliki sejumlah aset wisata.

Banyak tempat wisata alam yang sering dikunjungi oleh warga Bogor. Bahkan, warga dari luar Bogor pun berdatangan, hanya untuk menikmati keindahan kota Bogor.

Tidak hanya terkenal dengan tempat wisata, kota Bogor juga menyimpan banyak fakta unik yang menarik untuk diketahui. Yuk, simak penjelasannya di bawah ini!

Baca Juga: Gejala Utama Varian Delta, Kamu Harus Tahu!

1. Jadi Surga Wisata Kuliner

Kota Bogor memiliki makanan khas yang biasanya dijadikan oleh-oleh, diantaranya ada toge goreng, asinan Bogor, talas Bogor, dan masih banyak lagi.

Selain makanan-makanan khasnya, Bogor dikenal sebagai surganya kuliner kekinian dan makanan legendaris.

Uniknya, makanan legendaris di Bogor banyak dicari tidak hanya oleh warga Bogor tetapi, juga oleh warga luar Bogor. Ada soto Bogor, Bapotong (Bakso, ketupat, dan gentong), dan cungkring atau kikil sapi.

Baca Juga: Kota Bogor Diperketat, Buat Kegiatan Harus Ada Surat Rekomendasi ke Satgas Covid-19

Halaman:

Editor: Aulia Salsabil Syahla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x