Belum Bisa Menabung di Bank, Coba Teknik Menyimpan Uang ala Jepang Kakeibo

- 20 Oktober 2020, 13:45 WIB
tips menabung yang gampang dan efektif
tips menabung yang gampang dan efektif /

ISU BOGOR - Buat yang gemar menabung mungkin teknik menabung ala Jepang bisa menjadi salah satu pilihan dibanding menabung di bank. Kakeibo merupakan seni menabung ala Jepang.

Dikutip Isu Bogor dari 99.co, Kakeibo ditemukan pertama kali oleh jurnalis pertama wanita jepang bernama Hani Matoko pada 1904. Kakeibo merupakan teknik menabung tradisional yang sederhana.

Penulis Fumiko Chiba memperkenalkan kembali teknik ini melalui bukunya yang berjudul 'Kakeibo: The Japanese Art of Saving Money'.

Baca Juga: 5 Game Online Petualangan Seru Berdasarkan Rating, Ayo Mainkan Salah Satunya!

Kunci utama dari Kakeibo yaitu pembukuan seluruh pendapatan serta pengeluaran.

Metode pembukuan itu dilakukan dengan cara ditulis tangan di buku catatan khusus.Dari situ mulai dikategorikan anggaran pengeluaran agar lebih tertib dan teratur.

Berikut metode Kakeibo, dikutip dari 99.co:

1. Membuat Catatan Awal di Bulan

Tahapan pertama pada cara menghemat uang ini dimulai sejak awal bulan.Dengan cara menulis selengkap mungkin seluruh pemasukkan serta pengeluaran tetap untuk bulan tersebut.

Halaman:

Editor: Chris Dale

Sumber: 99.co


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x