Kelainan Gara-gara Terlalu Lama Pegang Ponsel

- 15 Januari 2021, 16:49 WIB
Ilustrasi menggunakan smartphone
Ilustrasi menggunakan smartphone /Paxels/Pixabay

 

ISU BOGOR - Setiap hari, tidak tidak dipungkiri kalau kita lebih banyak beraktivitas dengan menggunakan smartphone. Baik hanya berkomunikasi dengan keluarga, pekerjaan, membuka media sosial, atau bermain game. Smartphone menjadi barang yang sulit terpisahkan dari kita.

Lalu apa sih efek samping jika kita terlalu lama memandang HP, atau terlalu asik beraktivitas dengan jari kita di HP? Berikut tim Isu Bogor kumpulkan beberapa kelainan yang akan terjadi, jika terlalu lama beraktivitas dengan HP. Dikutip dari akun instagram @wawsehat.

 Baca Juga: Aespa Diperkenalkan dengan Cara Unik, SM Unggah Video Interaksi Karina dengan Avatarnya

Smartphone Pinky

Ilustrasi Smartphone Pinky
Ilustrasi Smartphone Pinky @wawsehat

Smartphone Pinky adalah istilah yang biasa digunakan untuk menyebut cidera jari yang bengkok, terutama jari kelingking.  Lekukan antar sendi pada jari kelingking yang membengkok ke dalam serta letaknya yang terpisah jauh, dari jari lainnya, disebabkan karena terlalu berat menopang beban smartphone.

 Baca Juga: 6 Tanaman Unik yang Bikin Senyum, Melongo hingga Fantasi

Tech-Neck

Ilustrasi Tech-Neck
Ilustrasi Tech-Neck @wawkeren

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x