Netizen Diskusi Kasus Buruk yang Diterima G-Dragon Selama Wamil, Knetz: BTS Semoga Gak Begitu

- 4 Desember 2020, 15:29 WIB
Leader BIGBANG, G-Dragon siap rilis album solo terbaru.
Leader BIGBANG, G-Dragon siap rilis album solo terbaru. /Allkpop

 

ISU BOGOR - Netizen Korea atau Knetz kembali berdiskusi mengenai kewajiban pria Korea Selatan khususnya idola untuk melakukan dinas wajib militer, mereka membandingkan G-Dragon dan BTS saat ini.


G-Dragon  dikenal sebagai salah satu artis terbesar yang berkarir di Korea, ia bahkan membawa pengaruh besar ke seluruh negeri dari musiknya, mode, dan budaya.


Hal ini membuatnya mendapat julukan The King of Kpop oleh seluruh penggemar Kpop baik dari Korea Selatan sampai ke seluruh dunia.


Tidak ada yang bisa menyangkal dampak yang diberikan oleh G-Dragon pada industri musik Korea.


Namun baru-baru ini, media dan netizen telah membuat sebuah pernyataan yang cukup sensitif hingga membuat penggemar di seluruh dunia menjadi sedikit gila.

Baca Juga: Anggota DPRD DKI Minta Naik Gaji Sampai Miliaran, Sudjiwo Tedjo: Pasti Untuk Bantu Fakir Miskin

Baca Juga: Kenapa Film Mulan yang Tayang Hari Ini Sempat Diboikot Tiga Negara? Ini Penyebabnya

Baca Juga: Selain Beri Ucapan Jimin Unggah Foto Meme Jin BTS di Hari Ulang Tahunnya yang Ke-28 

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi

Sumber: allkpop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x