Soal Penertiban PKL di Puncak, Kades Tugu Selatan Minta Pemkab Bogor Perhatikan Ekonomi Masyarakat

- 30 Juni 2024, 14:10 WIB
Kades Tugu Selatan angkat suara soal penertiban PKL di Puncak Bogor.
Kades Tugu Selatan angkat suara soal penertiban PKL di Puncak Bogor. /Dok. Pemdes Tugu Selatan/

Baca Juga: Pasca Penertiban PKL, Dishub Berlakukan Rekayasa Lalu Lintas Baru di Puncak Bogor

"Karena di situasi sekarang ini kepala desa harus melaksanakan tugas (perintah), tapi di sisi lain juga kita pemerintah yang paling terdekat bersentuhan dengan masyarakat sehingga aspirasi masyarakat itu lebih terdengar di kepala desa," imbuhnya.

Lebih lanjut, Eko mengklaim bahwa pihak pemerintah desa sudah berusaha membantu para PKL di Puncak Bogor sejak dulu dengan cara melakukan negosiasi penundaan penggusuran dan lain-lain.

"Sayangnya, banyak juga masyarakat di kita yang terprovokasi sehingga menganggap bahwa pembongkaran dilakukan pemda itu seakan-akan warga Tugu Selatan yang hari ini menjabat anggota dewan (dan) saya sebagai kepala desa tak berbuat apa-apa, padahal dari dulu kita selalu berbuat untuk masyarakat," tandasnya.***

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah