Pernyataan Lengkap FPI Terkait Keberadaan Habib Rizieq Usai Maulid Akbar di Petamburan

- 19 November 2020, 18:28 WIB
Habib Rizieq membangun masjid di Megamendung, Kabupaten Bogor, Jumat 13 November 2020
Habib Rizieq membangun masjid di Megamendung, Kabupaten Bogor, Jumat 13 November 2020 //Yudhi Pemana//Isu Bogor

3. Kepada segenap elemen masyarakat di seluruh Indonesia yang telah mengajukan undangan kepada IB HRS untuk menghadiri acaranya, maka kami sampaikan mohon maaf yang sebesarnya, karena IB HRS saat ini belum memenuhi undangan tersebut, hingga nanti IB HRS memutuskan dapat beraktivitas normal kembali.

Surat tersebut dikeluarkan pada Kamis 19 November 2020 yang ditandatangani oleh Ketua Umum DPP FPI, Ahmad Shabri Lubis dan Sekretaris Umum FPI, Munarman.

Pernyataan lengkap DPP FPI terkait kondisi Habib Rizieq Syihab
Pernyataan lengkap DPP FPI terkait kondisi Habib Rizieq Syihab DPP FPI

 

Rrevolusi Akhlak

Tak sedikit, publik awam yang bertanya-tanya apa yang dimaksud Revolusi Akhlak yang dikampanyekan Habib Riziq Syihab.

Bahkan spanduk, pamflet, leaflet alat alat peraga kampanye lainnya terpampang jelas gambar Habib Rizieq dengan tagline atau semboyan Revolusi Akhlak nya.

Baca Juga: Keterlaluan, Acara Sakral Pernikahan Putri Habib Rizieq Dinodai Aksi Copet

Dalam kamus besar bahasa Indonesia, revolusi sendiri artinya pertama, perubahan ketatanegaraan (pemerintahan atau keadaan sosial) yang dilakukan dengan kekerasan (seperti dengan perlawanan bersenjata).

Kemudian yang kedua adalah perubahan yang cukup mendasar dalam suatu bidang. Mungkin point kedua ini yang dimaksud Habib Rizieq.

Halaman:

Editor: Yudhi Maulana Aditama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x