Ukraina dalam Krisis, Zelensky Telepon Presiden Mesir Abdel Fattah El-Sisi: Kami Sepakat...

- 25 Maret 2022, 09:57 WIB
Kolase foto Zelensky dan Abdel Fattah El-Sisi
Kolase foto Zelensky dan Abdel Fattah El-Sisi /Instagram/zelenskiy_official/alsisiofficial/

ISU BOGOR - Invasi Rusia ke Ukraina sudah berlangsung selama lebih dari satu bulan. Negara yang dipimpin oleh Presiden Volodymyr Zelensky itu dilanda krisis hebat.

Situasi krisis di Ukraina membuat Zelensky gencar melakukan komunikasi dengan para pemimpin dunia.

Seperti yang dilaporkan baru-baru ini, Zelensky telah melakukan pembicaraan lewat telepon dengan Presiden Mesir Abdel Fattah El-Sisi.

Baca Juga: Muak dengan Rusia, Amerika Serikat Akan Lakukan Hal Ini untuk Ukraina

Dalam perbincangan itu, Zelensky menginformasikan tentang perkembangan perang di Ukraina.

Ia membahas soal perjuangan rakyat Ukraina melawan para tentara Rusia selama lebih dari satu bulan ini.

"Menginformasikan Presiden Mesir Abdel Fattah El-Sisi tentang perjuangan rakyat Ukraine melawan agresi Rusia," kata Zelensky dikutip Isu Bogor dari pernyataannya di Twitter, Jumat, 25 Maret 2022.

Baca Juga: Beri Sanksi ke 400 Lebih Elit Rusia, Presiden As Joe Biden: Mereka Harus Berbagi Rasa Sakit

Lebih lanjut, Zelensky mengucapkan terima kasih kepada Abdel Fattah El-Sisi atas dukungan yang telah Mesir diberikan kepada Ukraina.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x