Rizal Ramli soal Jokowi Tolak 3 Periode: Masalahnya Track Record Ucapan Vs Tindakan Sering Bertolak Belakang

- 16 Maret 2021, 09:46 WIB
Rizal Ramli soal Jokowi 3 Periode: Masalahnya Track Record Ucapan Vs Tindakan Sering Bertolak Belakang
Rizal Ramli soal Jokowi 3 Periode: Masalahnya Track Record Ucapan Vs Tindakan Sering Bertolak Belakang /YouTube @Karni Ilyas

"Sing tahu diri eui," tulis Rizal.

Dalam kesempatan itu, Rizal Ramli juga berpesan menggunakan bahasa Inggris: "Some people just do not understand, there is a limit fo everything, enough is enough! (Beberapa orang tidak mengerti, ada batasan untuk segalanya, cukup sudah!)," tegasnya.

Baca Juga: Tegas, Presiden Jokowi Tolak Jadi Presiden 3 Periode: Saya Tidak Ada Niat

Baca Juga: Mahfud MD Soal Jokowi 3 Periode: Kalau Ada yang Mendorong Menjadi Presiden Lagi Ingin Menampar Muka

Sebelumnya, sebelumnya Jokowi membantah adanya tuduhan ingin menjadi presiden 3 periode dengan cara mengamandemen UUD 1945.

Jokowi mengatakan semestinya seluruh pihak mencegah adanya kegaduhan baru dan bersama-sama seluruh elemen bangsa untuk bahu membahu membawa Indonesia keluar dari krisis pandemi dan menuju lompatan kemajuan baru.

Maka dari itu, Pesiden Jokowi kembali menegaskan bahwa dirinya adalah presiden yang dipilih langsung oleh rakyat Indonesia berdasarkan konstitusi tidak berminat untuk merubah UUD 1945 terkait masa jabatan presiden 3 periode.

Maka dari itu, pemerintahannya akan berjalan tegak lurus dengan konstitusi tersebut.

“Apalagi yang harus saya sampaikan? Bolak-balik ya sikap saya tidak berubah,” ujar Presiden dalam pernyataannya di Istana Merdeka, Jakarta, pada Senin, 15 Maret 2021.

Dalam kesempatan tersebut, Kepala Negara juga menegaskan sama sekali tak memiliki niat untuk menjadi presiden tiga periode. Undang-Undang Dasar 1945 telah mengatur masa jabatan presiden selama dua periode yang tentunya harus dipatuhi bersama.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x