YouTube DOWN di Indonesia Jadi Trending, Komentar Nyeleneh Netizen Jadi Sorotan

- 12 November 2020, 11:38 WIB
Ilustrasi YouTube
Ilustrasi YouTube /PIXABAY

"Ku kira WiFi error lagi, udah mau komplain. Ehh gataunya emang down,"

Tidak sedikit yang membandingkan dengan YouTube premium, mereka bahkan mengatakan untuk segera membeli YouTube premium kepada para pengguna YouTube lainnnya di Twitter.

Baca Juga: Ada Gerakan 56 Detik di Hari Kesehatan Nasional 12 November 2020, Ini Penjelasan Kemenkes

"Makanya pake Premium, gak kena DOWN dong,"

"Pada ngeluh youtube error, tapi pas buka akun yang premium, alhamdulillah ga kena masalah,"

Namun saat ini YouTube sudah dapat kembali diakses setelah selama dua jam lebih tidak dapat dipergunakan.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x