Aplikasi Threads untuk Apa? Simak Kelebihan dan Kekurangannya

- 8 Juli 2023, 18:35 WIB
Aplikasi Threads untuk Apa? Simak Kelebihan dan Kekurangannya
Aplikasi Threads untuk Apa? Simak Kelebihan dan Kekurangannya /Dokumentasi Pribadi/Dian Ashfi Furoida

3. Integrasi dengan Instagram

Threads yang diluncurkan oleh Instragram membuat aplikasi ini terintegrasi dengan akun Instagram yang Anda gunakan.

Oleh sebab itu, Anda dapat dengan mudah berbagi foto, video, dan cerita melalui aplikasi ini setelah log in dengan akun Instagram Anda.

4. Pengaturan Privasi

Aplikasi Threads Instagram memberikan ruang lebih besar terkait dengan privasi.

Baca Juga: Ini Cara Membuat Akun Threads di Instagram, Download Aplikasinya di Google Play Store Sekarang Juga!

Melalui fitur pengaturan privasi yang ada dalam aplikasi ini Anda dapat dengan mudah mengatur siapa yang dapat melihat status, mengirim pesan, dan juga berinteraksi dengan akun Anda.

Kekurangan Threads Instagram

1. Terbatas hanya untuk berinteraksi dengan user tertentu

Threads Instagram memang memiliki kelebihan privasi yang membuat aplikasi ini secara khusus fokus hanya untuk berkomunikasi dengan teman-teman terdekat.

Hal ini menjadi kekurangan apabila Anda ingin berinteraksi dengan lebih banyak orang dalam jangkauan yang lebih luas.

2. Fitur Terbatas

Kekurangan selanjutnya dari aplikasi Threads adalah aplikasi ini yang memiliki fitur lebih terbatas daripada aplikasi Instagram utama.

Sebagai contoh, fitur seperti mencari konten, mengunggah cerita, atau mengakses profil Threads secara lengkap masih belum tersedia.

3. Dibatasi untuk pengguna Instagram

Kekurangan yang terakhir dari Threads adalah masih terbatasnya variasi sign up.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x