Soal Kontroversi Menag Yaqut, Rocky Gerung Usul Selesaikan di RT Saja: Ngapain Lapor Polisi

- 24 Februari 2022, 13:01 WIB
Kolase foto Rocky Gerung dan Menag Yaqut
Kolase foto Rocky Gerung dan Menag Yaqut /Tangkap layar/kanal YouTube Refly Harun/Instagram/gusyaqut/

"Soal corong toa ini, itu sebetulnya aturan komunitas," jelas dia.

"Jadi soal-soal yang mustinya diatur di komunitas kalo diatur oleh negara justru berbahaya, kan itu intinya," sambungnya.

Baca Juga: Vladimir Putin Luncurkan Operasi Militer Demi Lindungi Donbas, Perang Dunia 3 Pecah?

Lebih lanjut, menurut pandangan pengamat politik itu, Menag Yaqut mungkin sebenarnya bermaksud untuk mengatur.

Akan tetapi, ia mengeluarkan kata-kata, yakni soal gonggongan anjing, yang terdengar seperti menertibkan dan menimbulkan gejolak di kalangan masyarakat.

"Nah Bapak Menag sebetulnya mungkin maksudnya ingin mengatur tapi dia mengeluarkan sesuatu yang sifatnya menertibkan sehingga terjadi gejolak," terang Rocky.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x