Gunung Semeru Meletus, Badan Geologi Sebut Jarak Luncuran Awan Panas 1.700 Meter

- 4 Desember 2021, 20:30 WIB
Gunung Semeru Meletus, Badan Geologi Sebut Jarak Luncuran Awan Panas 1.700 Meter
Gunung Semeru Meletus, Badan Geologi Sebut Jarak Luncuran Awan Panas 1.700 Meter /Instagram

Seperti diketahui hari ini Gunung Semeru meletus hingga membuat panik ribuan warga Kecamatan Pronojiwo, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.

Ribuan kepala keluarga panik berlarian karena sempat hujan debu hingga membuat warga mengungsi ke tempat yang lebih aman.

Belum diketahui apakah ada korban jiwa atau tidak, meski demikian pihak BNPB telah melakukan proses evakuasi dan himbauan agar warga menghindari sekitaran lereng Gunung Semeru.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x