Harga PCR Diduga Menipu Publik, Rocky Gerung Soroti Jokowi, Luhut, dan Menkes, Curiga Ada Cashback

- 27 Oktober 2021, 08:18 WIB
Kolase foto Rocky Gerung dan Jokowi
Kolase foto Rocky Gerung dan Jokowi /Instagram/@rocky.gerungofficial/@jokowi

"Mustinya dari awal diketahui oleh presiden atau kalau enggak ya Luhut tau, Menkes tau, toh mereka nggak ngomong," ujar Rocky Gerung dikutip Isu Bogor dari kanal YouTube-nya, Rabu, 27 Oktober 2021.

"Artinya yang mereka tau dari awal ngomong tapi dibiarkan, karena ada cashback," sambungnya.

Baca Juga: Ferdinand Hutahaean Berbalik Kritik Menteri Jokowi soal Tes PCR-Antigen Jadi Syarat Masuk Mal

Rocky Gerung pun mengaku tak terima jika selama ini ia ditipu oleh harga tes PCR yang hampir mencapai Rp1 juta.

Itu artinya, kata dia, agen-agen PCR sama saha telah mencuri uang rakyat selama satu setengah tahun pandemi berjalan, mereka meraup keuntungan yang sangat besar.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x