Cuaca Hari Ini, Bogor Hujan Sejak Pagi dan Waspada Hujan Petir Selasa Siang

- 1 Desember 2020, 06:28 WIB
Ilustrasi Hujan Petir Cuaca Ekstrem
Ilustrasi Hujan Petir Cuaca Ekstrem /Pexels/Pixabay

Baca Juga: Akun Instagram Jennie BLACKPINK Diretas Selama 2 Bulan, BLINK: Hargai Privasinya!

Hujan deras petir juga diperkirakan terjadi pada pukul 16.00 WIB, hujan deras disertai petir dengan suhu 26 derajat celcius, kelembaban udara 75%, dan kecepatan angin 10 kilometer per jam.

Pada malam hari, pukul 19.00 WIB, di prakirakan Bogor mendung disertai suhu 23 derajat celcius, kelembaban udara 95%, dan kecepatan angin 10 kilometer per jam.

Sementara Selasa malam, pada pukul 22.00 WIB, Bogor berawan dengan suhu 23 derajat celcius, kelembaban udara 90%, dan kecepatan angin 10 kilometer per jam. ***

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah