KAMI Tegas Dukung Demo Buruh dan Mahasiswa, Gatot Nurmantyo: Presiden Itu Pusing

- 15 Oktober 2020, 12:01 WIB
Presidium KAMI, Gatot Nurmantyo saat mengisi acara di kanal YouTube Refly Harun yang videonya diunggah, Kamis 15 Oktober 2020.
Presidium KAMI, Gatot Nurmantyo saat mengisi acara di kanal YouTube Refly Harun yang videonya diunggah, Kamis 15 Oktober 2020. /Youtube @reflyharun

ISU BOGOR - Presidium Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) Jenderal Purnawirawan Gatot Nurmantyo secara tegas mendukung demo buruh yang menolak Omnibus Law UU Cipta Kerja disahkan DPR RI di Jakarta beberapa waktu lalu.

Hal tersebut diungkapkan mantan Panglima TNI dalam kanal YouTube Pengamat Hukum Tata Negara Refly Harun yang mengangkat tema wawancaranya terkait tiga aktivis KAMI ditangkap terkait demo, Gatot Nurmantyo menjawab, Kamis 15 Oktober 2020

"Pertanyaan pertama, kita tahu bahwa akhir-akhir ini, KAMI banyak dicecar berbagai pihak, terutama pemerintah, bahwa KAMI berada dibalik demo Omnibus Law UU Cipta Kerja dan tiga aktivis KAMI di Jakarta tiba-tiba dijemput polisi, beliau adalah Syahganda Nainggolan, Jumhur Hidayat dan Anton Permana," tanya Refly.

Baca Juga: Beredar Kabar Sejumlah Anak Buah Gatot Nurmantyo Ditangkap Selasa Subuh, Diantaranya Syahganda

Baca Juga: Waktunya Cek Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini untuk Referensi Makanan Hingga Kecantikan

Mendapat kabar ditangkapnya 3 aktivis KAMI, Gatot Nurmantyo mengaku bersyukur, sebab belum genap 2 bulan, KAMI dianggap sukses menggerakan massa seluruh Indonesia untuk demo.

"Saya hanya menyampaikan Alhamdulillah, luar biasanya KAMI, belum berumur 2 bulan tapi bisa mengerahkan jutaan orang se-Indonesia. Dan hebatnya KAMI tidak ikut demo,"

"Saya pikir itu suatu persepsi orang, betapa bahwa KAMI itu hebat. Sehingga bisa disaksikan semua diarahkan ke KAMI," kata Gatot Nurmantyo.

Ilustrasi demo buruh.
Ilustrasi demo buruh. Foto : Instagram @media_KSBSI

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x