8 Puisi Hari Guru Nasional 25 November 2020

- 25 November 2020, 10:35 WIB
Ilustrasi Hari Guru Nasional. Dengan mengajar akan mendapatkan pahala berlipat ganda
Ilustrasi Hari Guru Nasional. Dengan mengajar akan mendapatkan pahala berlipat ganda /Sasin Tipchai/PIXABAY

Guruku… Ajarkan kami sepenuh hati dengan kejujuran dan hati.(Oleh: Abdul Hakim)

Baca Juga: BLT Gaji Guru Honorer Madrasah Cair Akhir November, Kemenag: Langsung Ditransfer Tanpa Potongan

6. Guru

Guru,
kau laksana bunga berembun sejuk
bagaikan bunga bermekar indah
bagaikan langit berawan senja

Guru,
jasamu sungguh tak kulupa
jasamu tak terhingga
mengajar tanpa pamrih

Guru,
apa yang harus ku balas dari kebaikanmu
guru ibu di sekolah
melaksanakan terbaik demi muridmu ini

Engkaulah ibu kedua kami
kau habiskan setengah hari
hanya untuk mendidik kami

Guru,
kuucapkan terimakasih padamu.

Guruku pelitaku
Ketika saya t’lah lelah
Mengikuti langkah nasib
Yang selalu berjalan
Tanpa arah tujuan

Ketika saya tak tahu
Langkah apa yang harus kuambil
Agar saya sanggup berguna
Bagi Nusa dan Bangsa

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x