Gerhana Matahari dan Bulan Bakal Terjadi di Ramadhan 2024, Ada Pertanda Apa?

- 17 Maret 2024, 13:51 WIB
Gerhana matahari dan bulan bakal terjadi pada momen Ramadhan 2024.
Gerhana matahari dan bulan bakal terjadi pada momen Ramadhan 2024. /Pixabay/artbyrandy/

Baca Juga: Hujan Lebat Masih Berlanjut di Bogor, BMKG Prediksi Intensitas Menurun Senin Besok

Menurut keterangan dari BRIN, gerhana bulan penumbra hanya akan melewati wilayah Eropa, Asia Utara, Asia Timur, Australia, Afrika, Amerika Utara, Amerika Selatan, Samudera Pasifik, Atlantik, dan Antartika.

Sementara, wilayah yang akan mengalami gerhana matahari total yakni Eropa Barat, Amerika Utara, Amerika Selatan, Samudera Pasifik, Atlantik, dan Arktik.

Pertanda apa?

Sejatinya, fenomena gerhana adalah peristiwa astronomi yang kerap terjadi setiap tahunnya. Penyebabnya yakni karena posisi matahari, bulan, dan bumi yang dinamis.

Saat terjadi gerhana, posisi matahari, bulan, dan bumi akan berada pada garis yang sejajar atau dalam satu garis yang sama.

Jadi, dalam sains, gerhana adalah fenomena astronomi yang normal terjadi lantaran posisi matahari, bulan, dan bumi yang dinamis.

Hanya saja, yang membuat gerhana matahari dan bulan spesial di tahun ini karena bertepatan dengan momen Ramadhan 2024.***

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah