Pendaftaran KIP Kuliah Tahun 2023 telah Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya

- 16 Februari 2023, 12:14 WIB
Pendaftaran KIP Kuliah Tahun 2023 telah Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya
Pendaftaran KIP Kuliah Tahun 2023 telah Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftarnya /Tangkapan layar/ Kemendikbud/

Baca Juga: Uang Bidikmisi atau KIP Kuliah Cair, Segera Cek Rekening Masing-masing Mahasiswa

Keterbatasan ekonomi sebagai syarat calon penerima KIP Kuliah Merdeka dibuktikan dengan:

1. Kepemilikan program bantuan Pendidikan nasional dalam bentuk Kartu Indonesia Pintar (KIP); atau

2. Berasal dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan (PKH); atau

3. Keluarga pemegang Kartu Keluarga Sejahtera (KKS), atau

4. Mahasiswa dari panti sosial/panti asuhan, atau

5. Mahasiswa dari keluarga yang masuk pada Data terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS)

Bagaimana tata cara pendaftaran KIP Kuliah Merdeka? Berikut simak ulasannya

Tata cara pendaftaran KIP Kuliah Merdeka untuk seluruh jalur masuk (SNBP, SNBT, dan Mandiri) dilakukan secara online melalui laman KIP Kuliah Merdeka yaitu kip-kuliah.kemdikbud.go.id

Pendaftaran juga dapat dilakukan secara mobile dengan mengunduh dan melakukan instalasi KIP Kuliah Merdeka mobile apps berbasis android di Play Store.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah