10 Ucapan Selamat Hari Musik Sedunia yang Penuh Makna, Bisa Jadi Caption Media Sosial

20 Juni 2021, 23:33 WIB
Ilustrasi ucapan selamat Hari Musik Sedunia 2021. /Pixabay / Conmongt

ISU BOGOR - Hari Muskik Sedunia dirayakan setiap tahunnya pada 21 Juni. Awalnya Hari Musik Sedunia ini pertama kali dirakayan pada tahun 1982 di Prancis.

Sebagai salah satu cara memeriahkan hari besar internasional itu, berikut ini Isu Bogor sajikan beberapa ucapan Hari Musik Sedunia yang penuh makna.

1. Selamat Hari Musik Sedunia. Musik membuatku menjadi lebih semangat.

Baca Juga: 10 Pengertian Seni Musik Menurut Berbagai Ahli, Lengkap dengan Penjelasannya

2. Musik adalah bagian dari hidupku. Hari-hari kubersamai dengan musik. Selamat Hari Musik Sedunia 2021.

3. Musik menjadi sumber nafkah bagi sebagian orang, sehingga sangat berarti bagi hidup mereka. Selamat Hari Musik Sedunia.

4. Hari Musik Sedunia diperingati setiap 21 Juni 2021. Selamat untuk dunia permusikan.

Baca Juga: Catat, Ini Perbedaan Hari Musik Sedunia dan Nasional

5. Di Hari Musik Sedunia mari kita jaga, rawat, dan lestarikan musik, terlebih musik tradisional. Selamat untuk merayakannya.

6. Selamat Hari Musik Sedunia, dengan musik bisa mengenalkan Indonesia.

7. Musik menjadi jembatan sukses hidup saya. Selamat Hari Musik Sedunia 21 Juni 2021.

Baca Juga: 21 Juni Hari Musik Sedunia, Ini Sejarah dan Cara Memaknainya

8. Dengan musik aku semakin termotivasi dan lebih semangat. Selamat Hari Musik Sedunia.

9. Selamat Hari Musik Sedunia, semoga dunia permusikan tetap jaya dan menjadi jembatan anak bangsa untuk terus berkarya.

10. Dengan musik dapat berkreativitas. Selamat Hari Musik Sedunia 2021.

Baca Juga: Link Baca Komik Boruto Chapter 59 Bahasa Indonesia, Munculnya Sosok Adik Kandung Eida

Itulah ucapan-ucapan Hari Musik Sedunia 21 Juni 2021. Bisa menjadi caption media sosial untuk memeriahkan hari besar internasional ini. ***

Editor: Aulia Salsabil Syahla

Tags

Terkini

Terpopuler