Hindari Komentar Negatif di Sosial Media, Panitia Piala Dunia 2022 Qatar Sewa Penonton Bayaran

- 5 November 2022, 19:07 WIB
Ilustrasi Piala Dunia Qatar 2022
Ilustrasi Piala Dunia Qatar 2022 /
ISU BOGOR - Piala Dunia Qatar 2022 sudah ditunggu-tunggu para penggemar sepakbola.

Gelaran akbar sepakbola tersebut akan dimulai pada 20 November 2022.

Namun, kecemasan hadir pada panitia penyelamatan. Pasalnya banyak isu-isu negatif beredar mengenai persiapan piala dunia di Qatar melalui sosial media.

Baca Juga: Australia Lolos ke Piala Dunia 2022 dengan Kemenangan Adu Penalti

Sebagaimana dilansir ESPN, Sabtu 5 November 2022, masalah paling ramai dibahas publik adalah tentang banyaknya pegawai proyek piala dunia yang meninggal.

Selain itu adanya pelarangan terhadap LGBT yang membuat para pengikutnya merasa haknya tidak terpenuhi.

Kemudian pelarangan seks bebas dan sejenisnya yang dilarang dalam islam membuat masyarakat barat kurang setuju.

Baca Juga: 10 Pemain Muda yang Berpotensi Jadi Bintang Piala Dunia Qatar 2022, Ada Pemenang Golden Boy

Lantaran banyaknya tudingan miring terkait ajang Sepakbola terbesar di dunia ini, panitia Piala Dunia 2022 menyewa penonton bayaran demi mendapat komentar positif di sosial media.

Committee for Delivery & Legacy (SC) Piala Dunia 2022 mengkonfirmasi soal perekrutan penonton bayaran itu.

Media penyiar publik Belanda NOS menyebut bahwa para penonton bayaran itu kebanyakan berasal dari Belanda.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi

Sumber: ESPN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x