Heboh Hotman Paris 'Sentil' Jokowi Soal Tol Terpendek di Dunia yang Sengsarakan Rakyat Kelapa Gading

- 13 Oktober 2020, 09:18 WIB
Heboh Hotman Paris Hutapea 'menyentil' Presiden Jokowi terkait lambatnya proyek jalan tol Kelapa Gading, Jakarta. Bahkan ia menyebut proyek tersebut sebagai jalan tol terpendek di dunia.*
Heboh Hotman Paris Hutapea 'menyentil' Presiden Jokowi terkait lambatnya proyek jalan tol Kelapa Gading, Jakarta. Bahkan ia menyebut proyek tersebut sebagai jalan tol terpendek di dunia.* /Instagram @hotmanparisofficial

Baca Juga: Hotman Paris Emosi Saat Ingatkan Jokowi Soal UU Omnibus Law Cipta Kerja Ada Netizen yang Asbun

Baca Juga: No Bra Day 13 Oktober 2020, Peneliti: Payudara Tidak Dapat Keuntungan dari Penolakan Gravitasi

"Kemarin stafnya PUPR mengatakan akan selesai tahun 2021, tapi disana buntu belum ada pembebasan tanah, di sana juga buntu jadi belum nyambung, jadi belum ada sambungan jalan tol melintas di Kelapa Gading Permai. Jadi belum ada lanjutannya. Rakyat sengsara ini," keluhanya.

Sementara itu, salah satu warga Kelapa Gading yang mengenakan masker merah berkaos biru menegaskan bahwa, jalan tol itu letaknya persis di jalan Boulevard Barat, Kelapa Gading.

Baca Juga: Fenomena La Nina Segera Datang, BNPB Minta Masyarakat Waspadai Bencana Banjir dan Longsor

Baca Juga: Hotman Paris Bocorkan Remdesivir Obat Corona Sudah Beredar di Indonesia, Segini Harganya

"Ini proyek jalan tol sudah bertahun-tahun yang tidak jelas kapan penyelesaiannya, kami masyarakat Kelapa Gading sangat terganggu dan tidak nyaman dengan keadaan seperti ini. Kami minta Menteri PUPR menyelesaikan proyek," katanya.

"Jalan tol terpendek di dunia, tapi ternyata yang kerja cuma beberapa orang. Lihat tuh! Rakyat Kelapa Gading kami sengsara. Bapak Jokowi tolong ditelepon Menteri PUPR," keluhnya.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah