Warga Swiss Ungkap Kesaksian soal Sungai Aare: 1 atau 2 Orang Hilang Setiap Bulannya

- 29 Mei 2022, 21:34 WIB
ilustrasi warga Swiss berenang di Sungai Aare.
ilustrasi warga Swiss berenang di Sungai Aare. /dok/Bern.com/

"Iya, iya... Tapi dalam beberapa hari ini aku rasa belum terjadi. Tapi di high season, di musim panas, biasanya di bulan Agustus, mungkin 1 sampai 2 orang hilang setiap bulannya," jawab Till.

Lebih lanjut, Till mengatakan bahwa ada sekiranya 1 sampai 4 orang yang hilang di Sungai Aare setiap tahunnya.

Baca Juga: Polisi Swiss Sebut Adik Eril Juga Sempat Terseret Arus namun Diselamatkan oleh Perenang Lain

"Iya, tiap tahun mungkin 1 atau 2 atau 4 orang selalu hilang di Sungai Aare," tuturnya.

Sebelumnya, Till mengatakan kepada Rizka bahwa Sungai Aare sebenarnya diperuntukkan bagi orang yang memang bisa berenang.

Biasanya, para perenang atau wisawatan berenang di sungai tersebut ketika suhunya berada di angka 18 hingga 20 derajat selsius.***

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah