Pangeran Philip Wafat, Presiden AS Joe Biden Merenung Soal Puluhan Tahun Melayani Publik yang Penuh Dedikasi

- 10 April 2021, 02:01 WIB
Presiden AS Joe Biden dan Ibu Negara Jill Biden menyampaikan belasungkawa atas kematian Pangeran Philip atau Duke of Edinburh, Jumat sore 9 April 2021.
Presiden AS Joe Biden dan Ibu Negara Jill Biden menyampaikan belasungkawa atas kematian Pangeran Philip atau Duke of Edinburh, Jumat sore 9 April 2021. /Arlington National Cemetery/Public domain

Baca Juga: Ini Kehidupan luar Biasa Pangeran Philip yang Meninggal Pada Usia 99 Tahun

Presiden Biden menyatakan bahwa dia dan istrinya, Jill, menyimpan Ratu dan Keluarga Kerajaan lainnya "di dalam hati kami selama ini".

Seperti diketahui, Duke of Edinburgh meninggal pagi ini di Kastil Windsor pada usia 99.

Kabar tersebut menggempar masyarakat dunia, khususnya di negara eropa tepatnya di Inggris.

Tak sedikit publik yang menangis saat melayat ke Istana Buckingham dan Kastil Windsor sambil membawa karangan bunga.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi

Sumber: Royal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x