Kasus Positif Kota Bogor Melonjak Naik, 33 Persen Impoted Case

- 10 Agustus 2020, 20:12 WIB
Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim didampingi Juru Bicara Gugus Tugas Covid-19 Kota Bogor Sri Nowo Retno di posko satgas Covid, Senin 10 Agustus 2020
Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim didampingi Juru Bicara Gugus Tugas Covid-19 Kota Bogor Sri Nowo Retno di posko satgas Covid, Senin 10 Agustus 2020 /Chris Dale

Retno menjelaskan, adanya penambahan secara signifikan dalam tiga hari terakhir, merupakan dampak dari masifnya swab test yang tengah dijalankan oleh Dinkes Kota Bogor.

Adapun beberapa sasaran yang jadi target Dinkes dalam swab masif yaitu lokasi-lokasi tempat kerumunan seperti mall, stasiun, terminal, perkantoran, fasilitas kesehatan dan pasar.

"Beberap hari terakhir, dalam sehari kami 300 sampai 400 swab masif dan sejauh ini sudah 8.500 spesimen dari target 110 ribu spesimen," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah