Tebing Vila Longsor, 4 Rumah di Puncak Tertimbun

- 11 April 2021, 20:58 WIB
Petugas BPBD Kabupaten Bogor masih melukan penyemprotan di Jalur Puncak Bogor akibat longsor, Senin 11 Januari 2021
Petugas BPBD Kabupaten Bogor masih melukan penyemprotan di Jalur Puncak Bogor akibat longsor, Senin 11 Januari 2021 /Chris Dale/BPBD

Tambah Deni, saat ini hingga Minggu malam petugas BPBD dan pihak kecamatan masih melakukan pembersihan material longsor sambil memindahkan barang-barang yang milik pada korban.

Sementara berdasarkan data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor, selain terjadi beberapa lokasi bencana. Selain di Citeko, Cisarua juga terjadi kejadian longsor di Megamendung menimpa 2 rumah dan masuk kategori rusak ringan.

Baca Juga: Info Jadwal Buka Tutup One Way Jalur Puncak Bogor, Sabtu dan Minggu di Bulan April 2021 

Ada juga bencana angin kencang di Desa Kalongliud, Kecamatan Nanggung pohon tumbang menimpa satu rumah. Juga di Tamansari, pohon tumbang melintang di jalan.

Lainnya, angin kencang di Desa Pasirbuncir, Kecamatan Caringin  dengan kejadian pohon menimpa satu rumah dan di Cikopo, Cisarua satu atap rumah rusak.***

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x