Bansos yang Cair Bulan Februari 2021, Cek Cara Daftarnya

- 8 Februari 2021, 16:55 WIB
Cara mengetahui apakah kita sebagai Penerima bantuan BLT, berikut langkah langkahnya
Cara mengetahui apakah kita sebagai Penerima bantuan BLT, berikut langkah langkahnya /Dok. https://dtks.kemensos.go.id//

ISU BOGOR – Sejumlah bantuan sosial (bansos) masih akan diberikan pemerintah bulan Februari 2021. Bantuan ini dialokasikan untuk terus mendorong laju perekonomian nasional.

Februari ini, tercatat ada 6 bansos yang akan cair, dari 148,66 tiliun anggaran untuk perlindungan sosial. Mengutip laman youtube kementerian perekonomian. Bansos itu diantaranya PKH, kartu sembako, kartu prakerja, BLT Dana Desa, Bansos tunai, kuota internet.

“Ada juga pemotongan biaya listrik,” kata Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto dalam konfrensi pres virtual yang dilakukan, Jumat 5 Februari 2021 pekan lalu.

Baca Juga: BANSOS Cair Februari 2021, Segera Cek NIK KTP di dtks.kemensos.go.id Untuk Dapat Bantuan BST Rp300 Ribu

Baca Juga: Cek Penerima Bansos 2021 dengan KIS atau KTP di dtks.kemensos.go.id

Namun tidak semua PKH bisa mendapat semua bantuan di atas, berikut cara mendaftar untuk bisa mendapat bantuan yang akan cair Februari.

Baca Juga: Ribuan Orang Tandatangani Petisi, Minta KPK Hukum Mati Juliari Koruptor Bansos COVID-19

Mengutip laman www.kemensos.go.id cara mendaftar PKH bisa dilakukan via virtual.
1. Ini syarat-syarat untuk mendaftar PKH:

- Warga miskin/rentan miskin.
- Bukan anggota Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, Polri.
- Pastikan Anda masuk dalam kategori keluarga kurang mampu, keluarga miskin dan rentan yang terdaftar dalam Data Terpadu Program Penanganan Fakir Miskin yang memiliki komponen kesehatan dengan kriteria ibu hamil/menyusui, anak berusia nol sampai dengan enam tahun

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x