Wajib Tahu! Ini Sejarah Singkat Hari Pahlawan yang Diperingati Setiap 10 November

- 9 November 2023, 10:06 WIB
Wajib Tahu! Ini Sejarah Singkat Hari Pahlawan yang Diperingati Setiap 10 November
Wajib Tahu! Ini Sejarah Singkat Hari Pahlawan yang Diperingati Setiap 10 November /Freepik.com/

Sementara itu, dari pihak Inggris sebanyak 1.600 tentaranya tewas, hilang, luka-luka serta puluhan peralatan perang rusak dan hancur.

Selain itu, diperkirakan sebanyak 150.000 orang terpaksa meninggalkan Surabaya.

Banyaknya korban yang gugur serta perjuanagn rakyat Surabaya yang tidak kenal menyerah membuat Kota Surabaya dikenal sebagai Kota Pahlawan dan tanggal 10 November diperingati sebagai Hari Pahlawa.

Demikian sejarah singkat Hari Pahlawan 10 November.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah