Amalan Malam Nisfu Syaban Oleh Ustadzah Aisyah Farid Bsa, Baca Yasin 3 Kali dan Doa Ini Agar Terhindar Bala

- 6 Maret 2023, 22:15 WIB
Simak amalan apa saja yang bisa dikerjakan oleh Umat Muslim pada momentum Malam Nisfu Syaban 2023
Simak amalan apa saja yang bisa dikerjakan oleh Umat Muslim pada momentum Malam Nisfu Syaban 2023 /Instagram/@aisyahfaridbsa

6. Hendaklah melaksanakan Qiyamul Lail pada malam Nisfu Syaban.

7. Amalan malam Nisfu Syaban yang dianjurkan Ustadzah Aisyah Farid Bsa terakhir adalah perbanyak membaca doa.

Salah satu doa yang bisa dibaca pada malam Nisfu Syaban adalah berikut ini:

أَللَّهُمَّ إِنَّكَ عَفُوٌّ كَرِيمٌ تُحِبُّ الْعَفْوَ فَاعْفُ عَنِّي أَللَّهُمَّ إِنِّي أَسْأَلُكَ الْعَفْوَ وَالْعَافِيَةِ وَالمُعَافَةِ الدَّائِمَةِ فِي الدِّيْنِ وَالدُّنْيَا

Baca Juga: Tata Cara Sholat Nisfu Syaban Sendiri di Rumah, Lengkap dengan Niat dan Doanya

Untuk penutup, baca juga doa di bawah ini sebanyak 2.375 kali. Menurut Ustadzah Aisyah Farid Bsa, jika membaca doa tersebut insyaaAllah akan terhindar dari bala pada tahun ini.

لَا إِلَهَ إِلَّا أَنْتَ سُبْحَانَكَ إِنِّي كُنتُ مِنَ الظَّالِمِينَ

Demikian ulasan amalan di malam Nisfu Syaban oleh Ustadzah Aisyah Farid Bsa yang bisa dikerjakan oleh Umat Muslim. Semoga informasi ini membantu.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x