Sejarah Hari Pahlawan Nasional Lengkap 2022, Berawal dari Pertempuran Surabaya 10 November 1945

- 8 November 2022, 07:44 WIB
Hari Pahlawan Nasional memiliki sejarah yang sangat luar biasa.
Hari Pahlawan Nasional memiliki sejarah yang sangat luar biasa. /Dok. Sergeant D Davis and Sergeant D MacTavish, No. 9 Army Film and Photographic Unit./

Baca Juga: Peringati Hari Sumpah Pemuda 2022, Presiden Jokowi Tulis Hal Ini

Sekitar 6.000 rakyat Indonesia gugur saat itu lantaran melawan pasukan tentara sekutu yang berjumlah 15.000 orang.

Pertempuran di Surabaya yang berlangsung selama 3 pekan itu pun menjadi sejarah Hari Pahlawan Nasional.

Menilik sejarah berdarah penuh perjuangan tersebut, Presiden Soerkarno menetapkan tanggal 10 November 2022 sebagai Hari Pahlawan.

Baca Juga: Hari Sumpah Pemuda 2022, Presiden Jokowi: Ikhtiar Kira untuk Kian Memperkokoh Persatuan

Kala itu, Soekarno memutuskan juga menetapkan hari nasional bukan hari libur. Salah satunya yakni Hari Pahlawan 10 November.

Time line penting sejarah Hari Pahlawan sebelum 10 November 1945

- 19 September 1945: insiden perobekan bendera Merah Putih Biru di Hotel Yamato

- 29 Oktober 1945: gencatan senjata dimulai atas perintah Soekarno

- 30 Oktober 2022: pertempuran Surabaya pecah.***

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah