Tinggal Scan QR Code, Begini Cara Pencairan BSU Tahap 7 di Kantor Pos

- 4 November 2022, 20:21 WIB
Tinggal Scan QR Qode, Begini Cara Pencairan BSU Tahap 7 di Kantor Pos
Tinggal Scan QR Qode, Begini Cara Pencairan BSU Tahap 7 di Kantor Pos /Tangkap layar Instagram @kemnaker/

3. Klik logo Kemnaker;

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan atau BSU Rp1 Juta Bakal Cair ke 8,7 Juta Karyawan, Cek Persyaratannnya di Sini!

4. Siapkan KTP lalu lalu klik tombol kamera untuk mengambil fotonya;

5. Pastikan foto KTP yang diambil jelas sehingga dapat dibaca oleh sistem;

6. Pilih opsi BSU KEMNAKER 1 di kolom 'Jenis Bantuan', siapkan KTP kemudian klik 'Ambil Foto Sekarang';

Baca Juga: Kartu Prakerja 2021 Gantikan BSU, Sisa BLT Subsidi Gaji Tetap Cair, Simak Penjelasannya

7. Lengkapi seluruh data diri penerima lalu klik 'Lanjutkan'.

Jika NIK dan data lain sesuai dengan data penerima BSU Kemnaker QR Qode akan tampil pada aplikasi Pospay. Namun jika NIK dan data lain yang diinput tidak sesuai dengan data penerima BSU Kemnaker, maka akan muncul notifikasi 'Nik Tidak Terdaftar Sebagai Penerima BSU".

9. Langkah terakhir, jika sudah menerima QR Qode, tunjukkan kepada petugas di Kantor Pos untuk pencairan BSU.

Seperti yang kita ketahui sebelumnya, bantuan yang akan diterima merupakan uang tunai sebesar 600 ribu rupiah tanpa tambahan lain.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah