Tahun Baru Islam 2022 Jatuh pada Tanggal Berapa? Berikut Keterangan dari Penanggalan Hijriah

- 27 Juli 2022, 14:53 WIB
Tahun Baru Islam 2022 akan datang sebentar lagi.
Tahun Baru Islam 2022 akan datang sebentar lagi. /ilustrasi masjid/Freepik/Wirestock/

Ini artinya, penetapan Tahun Baru Islam 2022 atau 1 Muharram 1444 H bisa saja jatuh pada hari Minggu, 31 Juli 2022.

Kendati demikian, umat Islam perlu menunggu hasi keputusan dari pemerintah terkait ketetapan awal Muharram ini.

Sebab, perayaan Tahun Baru Islam 2022 diprediksi tidak akan terjadi secara serentak di Indonesia.

Baca Juga: 10 Ucapan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1443 H, Cocok Dibagikan di Media Sosial

Ini lantaran pada penetapan 1 Dzulhijjah 1443 lalu, terjadi perbedaan antara Kemenag dan Muhammadiyah.

Akan tetapi, perbedaan tersebut tidaklah menjadi masalah karena memang kerap terjadi, tak hanya di Indonesia, melainkan juga sering terjadi di seluruh dunia.***

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x