Cara Mengatasi Gejala Omicron, Minum Ramuan Herbal Ini Menurut Resep Alami

- 12 Februari 2022, 19:44 WIB
Cara Mengatasi Gejala Omicron, Minum Ramuan Herbal Ini Menurut Resep Alami
Cara Mengatasi Gejala Omicron, Minum Ramuan Herbal Ini Menurut Resep Alami /YouTube Resep Alami

Curcumin yang ada pada kunyit dapat membantu melawan virus, termasuk herpes dan radang tenggorokan.

3. Cabai Merah

Cabai merah berfungsi untuk meredakan radang tenggorokan.
 

Mungkin terdengar sedikit aneh, mengapa meredakan sakit tenggorokan bisa menggunakan cabai merah.

Namun bahan ini telah terbukti dapat meredakan sakit tenggorokan.

Dimana cabai diketahui memiliki capsaicin yang bisa digunakan untuk melawan peradangan dan meredakan nyeri ditenggorokan.

4. Madu

Madu adalah salah satu obat terbaik untuk mengatasi sakit tenggorokan.

Karena sifat antibakteri alaminya yang memungkinkannya bertindak sebagai penyembuh luka.

Meredakan rasa sakit dan mengurangi peradangan. Madu juga dapat membunuh bakteri, dan membantu melawan infeksi virus.

Cara Membuatnya

Setelah dicuci bersih, iris tipis-tipis jahe, kunyit dan cabai merah.

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x