Kumpulan Kata-kata Bijak Bahasa Arab dan Artinya yang Bisa Membuat Hidupmu Tenang dan Lebih Terarah

- 30 Juni 2021, 13:39 WIB
 Ilustrasi kemenangan
Ilustrasi kemenangan // Foundry/ Pixabay

العلم قبل القول والعمل
Ilmu itu sebelum berbicara dan berbuat

إغتنم خمسا قبل خمس : شبابك قبل هرمك ، وصحتك قبل سقمك ، وغناك قبل فقرك ، وفراغك قبل شغلك ، وحياتك قبل مؤتك

"Manfaatkanlah waktu yang lima sebelum datang waktu yang lima lainnya yaitu: 1). masa mudamu sebelum masa tuamu, 2). Sehatmu sebelum sakitmu, 3). Kayamu sebelum miskinmu, 4). Waktu luangmu sebelum waktu sempitmu, dan 5). hidupmu sebelum matimu," (Hadits Nabawi)

الوقت أثمن من الذهب
Waktu itu lebih mahal daripada emas

الأداب لمن اتبع النظام
Etika adalah milik orang yang taat peraturan (barang siapa tidak taat peraturan berarti dia tidak memiliki etika)

الاتحاد أشاش النجاح
Bersatu adalah pangkal keberhasilan

لا تحتقر مشكينا وكن له معيناً
Jangan engkau menghina orang miskin, bahkan jadilah .penolong baginya

الشرف بالأدب لا بالتشب
Kemuliaan itu diperoleh dengan adab kesopanan, bukan dengan keturunan

سلامة الإنسان في حفظ اللسان
Keselamatan manusia itu terletak dalam menjaga .lidahnya (perkataannya)

آداب المرء خير من ذهبه
Adab seseorang lebih baik (lebih berharga) daripada emasnya

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah