4 Jenis Gangguan Makan, Kamu Pernah Mengalaminya?

- 19 Juni 2021, 18:59 WIB
ilustrasi orang makan
ilustrasi orang makan /unsplash/Sander Dalhusein

ISU BOGOR - Makan merupakan salah satu kebutuhan primer bagi manusia. Setiap orang membutuhkan makan sebagai asupan nutrisi untuk tubuhnya.

Namun, gangguan makan seringkali menghampiri. Gangguan makan atau eating disorder merupakan gangguan psikologis yang membuat kebiasaan makan menjadi buruk.

Dalam beberapa kasus, gangguan makan muncul diikuti dengan adanya kEcemasan atau kekahwatiran terhadap sesuatu sehingga, pola makan menjadi tidak teratur.

Baca Juga: 8 Tips Mengatasi Kebiasaan Buruk Menunda, Begini Caranya

Ada empat jenis gangguan makan yang sering ditemui. Yuk, simak penjelasannya di bawah ini!

1. Anorexia Nervosa

Jenis gangguan makan ini dialami ketika seseorang merasa cemas, jika dirinya akan lebih kurus ketika makan suatu jenis makanan.

Tidak hanya itu, hal ini juga dialami oleh seseorang merasa khawatir berlebihan akan kegemukan. Akibatnya, ia mengurangi lebih banyak porsi makan setiap hari.

Baca Juga: 4 Tips Memilih Hewan Kurban ala Dosen IPB University

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x