Niat Tata Cara dan Hukum Salat Gerhana Bulan Penumbra yang Akan Muncul 30 November 2020

- 28 November 2020, 12:33 WIB
Gerhana Bulan Penumbra akan terjadi tanggal 30 November 2020 mendatang.
Gerhana Bulan Penumbra akan terjadi tanggal 30 November 2020 mendatang. /BMKG

Artinya: “Aku niat shalat gerhana bulan dua rakaat sebagai imam karena Allah Ta’ala”

Jika sendirian, lafadz niat shalat gerhana bulan sebagai berikut:

niat shalat gerhana bulan sendirian
Lafadz niat shalat gerhana bulan sendirian
أُصَلِّيْ سُنَّةَ الْخُسُوْفِ رَكْعَتَيْنِ لِلَّهِ تَعَالَى

Usholli sunnatal khusuufi rok’ataini lillahi ta’aalaa

Artinya: “Aku niat shalat gerhana bulan dua rakaat karena Allah Ta’ala”

Baca Juga: Viral Fenomena Awan Lenticular Mirip Semar Muncul di Tengah Siaga Merapi, Netizen: Mbah Maridjan

Tata Cara Shalat Gerhana Bulan

Shalat gerhana bulan boleh dilakukan sendiri-sendiri, boleh pula dilakukan secara berjama’ah, dengan khutbah atau tanpa khutbah.

Namun, berjamaah di Masjid yang ditempati shalat Jumat lebih utama karena dulu Rasulullah mengerjakannya secara berjamaah di Masjid.

Prakiraan Gerhana Bulan Penumbra oleh BMKG.
Prakiraan Gerhana Bulan Penumbra oleh BMKG. Instagram.com/@infobmkg

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi

Sumber: BMKG Lapan.go.id Berbagai Sumber Dakwah.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah