Rangkuman Update Bursa Transfer Klub Top Eropa Jelang Musim Dingin, Makin Panas

- 8 Desember 2022, 09:49 WIB
Van Dijk Hasut Cody Gakpo Untuk Tidak ke Manchester United Karena Hal Ini!
Van Dijk Hasut Cody Gakpo Untuk Tidak ke Manchester United Karena Hal Ini! /Reuters/Albert Gea/

Dilansir dari D. Longo, PSG menjadi tim terdepan dalam perburuan Joao Felix. Namun, Agennya juga menawarkan Felix ke Bayern Munchen, Arsenal, Chelsea dan Manchester United. Bintang muda Portugal di Piala Dunia 2022 tersebut ingin pindah ke klub top Eropa.

Baca Juga: Suporter Maroko Bakar Pohon Natal dan Serang Paramedis usai Tim Kesayangannya Menang Lawan Spanyol

Kabarnya hubungan Joao Felix dengan Diego Simeone sudah hancur. Dia ingin hengkang. Atletico Madrid minta €130-140 juta untuk jual si pemain.

Felix kurang berkembang di Atletico karena kurang cocok dengan skema permainan. Ini juga menjadi alasan sang pemain ingin hengkang.

Cristiano Ronaldo

Menurut Moretto, Cristiano Ronaldo memiliki prioritas untuk tetap main di Eropa. Klub Arab, Al Nassr dikabarkan sangat dekat dengan sang pemain, namun menjadi opsi terakhir.

Ronaldo juga membantah tentang kesepakatan dengan Al Nassr. Namun, sampai sekarang belum ada tawaran dari klub Eropa untuknya.

Baca Juga: Viral, Sikap Ksatria Pelatih Jepang Usai Kalah dari Kroasia di 16 Besar Piala Dunia 2022 Qatar

Tak ada tawaran dari klub selain Al Nassr tersebut menjadi alasan mengapa media-media menyebut ia akan main di Liga Arab Saudi bersama Al Nassr mulai Januari mendatang.

Endrick

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x