Rekor Tak Pernah Kalah, Khabib Umumkan Pensiun Setelah Menang Lawan Gaethje

25 Oktober 2020, 09:59 WIB
Petarung UFC Khabib Nurmagomedov /Kartika Mahayadnya/ANTARA

ISU BOGOR - Petarung Mixed Martial Arts(MMA), Khabib Nurmagomedov umumkan pensiun. Dalam pertandingan ke-29, Khabib pegang rekor tidak pernah kalah

Khabib mengumumkannya setelah berhasil mengalahkan lawannya, Gaethje.

Kemenangan melawan Gaethje sekaligus memperpanjang rekor kemenangannya menjadi 29 dan tidak mengalami kekalahan.

Baca Juga: Setelah Barcelona Dipermalukan Real Madrid, Pekan Depan Messi Hadapi Juventus di Champions

Baca Juga: Serbu Promo Shopee Gajian Sale! Ada Promo Gratis Ongkir, Cashback Kilat 100%, Hingga Flash Sale 60RB

Dia sudah berjanji kepada Ibunya untuk berhenti berkelahi setelah Ayahnya meninggal akibat Covid-19.

"Saya berbicara dengan ibu saya tiga hari lalu, Dia tidak ingin saya pergi berkelahi tanpa ayah (saya), tetapi saya berjanji kepadanya bahwa ini akan menjadi pertarungan terakhir saya, saya harus mengikuti ini," ujar Khabib di Oktagon.

Setelah memutuskan untuk pensiun, Khabib meminta kepada pihak UFC untuk menempatkannya sebagai petarung 'Pound-for-pound' nomor satu dunia.***

Editor: Chris Dale

Sumber: Reuters

Tags

Terkini

Terpopuler