Bogor Jadi Kota Paling Peduli Iklim di Indonesia, Bima Arya Sebut Kota Hujan Harus Selaras dengan Alam

- 20 Februari 2022, 06:51 WIB
Wali Kota Bogor, Bima Arya.
Wali Kota Bogor, Bima Arya. /Dok.Prokompim

Sementara itu, Wali Kota Bogor Bima Arya menyebut Bogor harus tumbuh selaras dengan alam agar dapat menciptakan ruang hidup yang nyaman untuk warganya.

Bima Arya juga membuka ruang gagasan atau ide dari bogorian untuk Bogor lebih baik.

Baca Juga: Ridwan Kamil dan Bima Arya Kompak Promosikan Kopi Bogor: Kang Emil Resmi Jadi Liongers

"Sudah banyak yang kita lakukan, tapi pasti masih ada yang dapat dikembangkan," kata Bima.

"Kalau bogorians punya ide baik untuk lingkungan hidup, coba share ide kamu disini," tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah