Libur Nasional, Bogor Hujan Sepanjang Hari

- 9 Desember 2020, 07:16 WIB
Seorang warga membawa payung saat melintas di Kawasan Senayan, Jakarta, Jumat (16/10/2020). Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) musim hujan di Indonesia telah berlangsung dari bulan Oktober dan diprediksi puncak musim hujan terjadi pada Januari hingga Februari 2021
Seorang warga membawa payung saat melintas di Kawasan Senayan, Jakarta, Jumat (16/10/2020). Menurut Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) musim hujan di Indonesia telah berlangsung dari bulan Oktober dan diprediksi puncak musim hujan terjadi pada Januari hingga Februari 2021 / ANTARA FOTO/Wahyu Putro A/wsj.

ISU BOGOR - Cuaca di wilayah Puncak Bogor pada libur nasional Pilakda serempak Rabu 9 Desember 2020 akan hujan dengan intensitas ringan sejak pagi hingga malam.

Bagi wisatawan yang berkunjung ke Puncak Bogor pada akhir pekan perlu diperhatikan bila Bogor akan hujan sepanjang hari dan malam.

Pun demikian, tidak ada salahnya mempersiapkan segala sesuatunya termasuk mengetahui prediksi cuaca pada Sabtu ini.

Baca Juga: Aksi Rasial Sebutan 'Negro' Picu PSG dan Basaksehir Sepakat Hentikan Bertanding

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan pada pukul 07.00 WIB, cuaca Bogor hujan ringan disertai suhu udara 24 derajat celcius, kelembaban udara 75%, dan kecepatan angin 10 kilometer per jam.

Pada pukul 10.00 WIB, cuaca Bogor mulai hujan suhu udara 27 derajat celcius, kelembaban udara 75%, dan kecepatan angin 10 kilometer per jam.

Sabtu siang pada pukul 13.00 WIB, Puncak Bogor juga akan turun hujan ringan dengan suhu udara 33 derajat celcius, kelembaban udara 65%, dan kecepatan angin 20 kilometer per jam.

Baca Juga: Messi Tak Berkutik di Hadapan Ronaldo, Barca dan Juve Lolos 16 Liga Champions

Pada pukul 16.00 WIB, hujan dengan intensitas ringan dengan suhu 27 derajat celcius, kelembaban udara 80%, dan kecepatan angin 10 kilometer per jam.

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah