Info Buka Tutup Jalur Puncak Hari Ini Sabtu 11 Juni 2022, Mulai One Way Jam Berapa?

- 11 Juni 2022, 07:22 WIB
ilustrasi situasi di Jalur Puncak ketika weekend.
ilustrasi situasi di Jalur Puncak ketika weekend. /Isu Bogor/Citizen lokal/Aqhoey Poentjak

ISU BOGOR - Info buka tutup Jalur Puncak, Bogor, hari ini, Sabtu, 11 Juni 2022, mesti diketahui oleh pengendara yang akan melewati kawasan tersebut.

Pasalnya, setiap hari libur dan akhir pekan, polisi selalu menerapkan kebijkan one way di Jalur Puncak.

Lalu, mulai jam berapa one way berlaku di Jalur Puncak? Yuk, simak penjelasan berikut ini.

Baca Juga: Wisata Bogor Rasa Eropa yang Jarang Diketahui, Lokasinya Instagramable Banget

Berdasarkan fakta yang kerap terjadi di lapangan, polisi kerap memberlakukan satu arah ke Puncak pada pagi hari, sekitar pukul 08.00 hingga 12.00 WIB.

Terkadang, pukul 11.30 WIB polisi sudah membuka jalur menjadi normal atau dua arah.

Barulah pada jam 12.00 atau 13.00 WIB hingga 16.00 atau 18.00 WIB berlaku satu arah ke Jakarta.

Baca Juga: Wisata di Bogor Rasa Jepang yang Jarang Diketahui, Spot Fotonya Instagramable Banget

Jadwal buka tutup ini bisa berubah sewaktu-waktu lantaran lalu lintas di Jalur Puncak yang notabenen kawasan wisata sulit untuk diprediksi.

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah