Kota Sukabumi Gempabumi, Dirasakan Hingga ke Lima Wilayah

- 3 Juli 2020, 07:13 WIB
Tangkapan layar info grafis gempabumi Kota Sukabumi yang terjadi Kamis 2 Juli 2020.
Tangkapan layar info grafis gempabumi Kota Sukabumi yang terjadi Kamis 2 Juli 2020. /Linna Syahrial/Linna Syahrial


Isu Bogor - Laut 87 Kilometer Barat Daya Kota Sukabumi, Jawa Barat mengalami gempa dengan kekuatan 4,3 magnitudo sedalam 21 kilometer yang dirasakan hingga ke lma wilayah sekitarnya pada Kamis, 2 Juli 2020, pukul 19.00.44 WIB.

Menurut data yang dikutip dari laman bmkg.go.id situs resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), Jumat, 3 Juli 2020 lokasi berada di 7,7 LS 106,9 BT.

 

Terdapat lima wilayah yang merasakan gempabumi tersebut, di antaranya Kota Sukabumi, Cikajang, Bayangbong, Garut, Tegalbuled.

 

Baca juga: Jumat Ini, Siang Malam Bogor Diprediksi Diguyur Hujan

 

Hingga berita ini disiarkan belum ada keterangan lebih lanjut mengenai dampak yang terjadi akibat gempabumi tersebut.***

Editor: Linna Syahrial

Sumber: PR Isu Bogor


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x