Isra Miraj 2023 Jatuh pada Tanggal Berapa? Simak Penjelasan di Kalender Hijriyah dan Masehi Berikut

- 7 Februari 2023, 18:16 WIB
Tanggal berapa Isra Miraj 2023?
Tanggal berapa Isra Miraj 2023? /Ilustrasi/Freepik/

ISU BOGOR - Memasuki bulan Rajab 1444 Hijriyah atau Februari 2023, banyak yang bertanya soal kapan Isra Miraj diperingati?

Seperti diketahui, Isra Miraj merupakan momen bersejarah yang penuh makna bagi umat Islam di seluruh dunia.

Isra Miraj erat kaitannya dengan perjalanan Rasulullah SAW yang ditemani oleh malaikat Jibril dalam satu malam.

Baca Juga: Hari Valentine 2023 Jatuh pada Tanggal Berapa? Simak Penjelasan Lengkapnya Berikut

Pada malam Isra Miraj, Nabi Muhammad SAW melakukan perjalanan dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa dalam satu malam ditemani oleh malaikat Jibril.

Di malam penuh berkah tersebut, Rasulullah naik ke Sidratul Muntaha atau langit ke tujuh untuk mendapatkan perintah sholat lima waktu dari Allah SWT.

Peristiwa tersebut terjadi pada tanggal 27 Rajab, di mana tanggal tersebut kini diperingati sebagai Hari Isra Miraj.

Baca Juga: Presiden Erdogan Umumkan Masa Berkabung Nasional Selama Tujuh Hari Pasca Gempa Turki M7,5 SR

Di tahun ini, tanggal 27 Rajab 1444 Hijriyah bertepatan dengan tanggal 18 Februari 2023, yang mana jatuh pada hari Sabtu.

Halaman:

Editor: Mutiara Ananda Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x